BERSIKAP KRITIS TERHADAP MEDIA MASSA, Bahan Ajar Pendidikan Agama Katolik - Perangkat Mengajar Katolik SMA/SMK

BERSIKAP KRITIS TERHADAP MEDIA MASSA, Bahan Ajar Pendidikan Agama Katolik



Perkembangan media massa saat ini sangat pesat. Perkembangan itu seiring dengan pesatnya perkembangan telekomunikasi. Tentu saja perkembangan ini bisa mengarah kepada kebaikan bagi manusia.

Namun tidak dapat diingkari tentang efek buruk dari perkembangan tersebut. Media massa akan menghasilkan hal-hal yang baik bagi manusia jika dipergunakan sebagaimana mestinya. Namun jika itu disalahgunakan maka akan berdampak buruk bagi manusia itu sendiri.

Pada Video pembelajaran di atas, akan dijabar secara rinci tentang pemanfaatan media massa, tentu saja dalam perspektif ajaran Gereja Katolik.

Tentu masih banyak referensi berkaitan dengan topik di atas. Namun apa yang ditawarkan di sini hanya sekedar menambah referensi yang sudah ada.

Video pembelajaran ini tentu memiliki sasaran tertentu yakni untuk para guru dan peserta didik yang beragama Katolik khususnya jenjang pendidikan Sekolah Menengah Atas atau pun yang sederajad. Semuanya bertujuan agar bisa belajar secara mandiri di mana pun dan kapan pun. Dengan demikain tidak terikat oleh lingkunagan pendidikan yang formal.

Akhirnya semua bentuk saran, kritikan dan pertanyaan bisa disampaikan di kolom komentar. Terima kasih. Salam.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "BERSIKAP KRITIS TERHADAP MEDIA MASSA, Bahan Ajar Pendidikan Agama Katolik"

Posting Komentar